Lebaran: Saling Memaafkan

Tak terasa  Ramadhan tinggal menghitung jam, kita akan meninggalkan bulan penuh hikmat Ramadhan menuju bulan kemenangan.  Semoga amal dan ibadah dapat diterima olehNya.  Gambar dari sini.

Dari semua yang paling membutuhkan maaf dari dirimu adalah dirimu sendiri. Maafkanlah dirimu, janganlah lagi kau menggerutinya. Ia telah letih menuruti kemauanmu yang belum terbukti belum mendamaikan dan mensejahterkannya.
Teruskanlah hidupmu sebagai pribadi yang kembai polos dan ikhlas bersikap dan bekerja yang memantaskanmu bagi rezeki yang baik. Mario Teguh

Selamat Lebaran ya, mohon maaf lahir dan batin 😀
Maafkan jika ada kesalahan dalam penulisan dan kata-kata yang kurang berkenan.

4 Replies to “Lebaran: Saling Memaafkan”

  1. Maap lahir batin ya… 😳 ^__^

    Moga tahun depan kita masih bisa bertemu bulan ramadhan lagi. Amin!

    =======================

    semoga silaturahmi berjalan terus sampai Ramadhan tahub berikutnya.
    Amin 😀

  2. Selamat lebaran, selamat liburan dan mohon maaf lahir batin.

    Dari,

    *yangsedangberusahaberdamaidengandirinyasendiri… eaaa*

    ======================================

    mohon maaf lahir dan batin.
    sudah berdamai dan indah rasanya 😀

  3. Kami sekeluarga juga mengucapkan”Taqabbalallahu minna wa minkum, shiyamana wa shiyamakum. Ja’alanallaahu minal aidin wal faizin” || “Semoga Allah menerima amal-amal kita, Dan semoga Allah menjadikan kita termasuk dari orang-orang yang kembali dari perjuangan Ramadhan sebagai orang yang menang.”
    😀

    ====================================

    Terimakasih.
    Met lebaran buat seluruh keluarga 😀

  4. aku juga mohon maaf lahir dan batin ya mba rina.
    sekalian mengucapkan terimakasih banyak buat tipsnya waktu itu.
    bener2 manjur.

    jangan bosen2 kasi tips yaaaaa:-)

    ===========================

    Sama-sama Rona, mohon maaf lahir batin 😀
    Tips yang mana? hehehe.
    Mungkin karena banyak saya juga lupa. Semoga Rona tetep sehat dan cantik 😀

    btw, mau minta dibikinin tips tentang apa nih?

Leave a Reply

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s

%d bloggers like this: